Selain Raja Ampat 3 Tempat Wisata Terindah dan Menarik di Papua
Papua merupakan pulau terbesar di Indonesia, letaknya di ujung timur Indonesia. Di Papua banyak sekali tempat-tempat wisata yang menarik dan wajib dikunjungi. Banyak wisatawan asing yang singgah kesini untuk menikmati keindahan alamnya. Selain terkenal sebagai penghasil emas. Papua juga memiliki segudang tempat wisata yang wajib di kunjungi. Berwisata ke Papua merupakan sebuah cita-cita yang diinginkan … Read more