Pandawanews – Bagi Anda yang suka main game lucu, banyak game lucu untuk android yang mengocak perut bisa Anda download dan temukan di Google PlayStore atau pun AppStore. Konsep gamenya pun bermacam – macam baik itu game edukasi maupun hanya sekedar game hiburan.
Anda tinggal pilih saja mana konsep dan jalan cerita dari game lucu tersebut yang Anda suka. Berikut kami berikan daftar game lucu yang bisa dipastikan super seru untuk dimainkan. Cek yuk!
Game Lucu Untuk Android Bikin Kram Perut
Larva Heroes: Lavengers
Game Larva Heroes
Siapa sangka bahwa Larva bukan hanya di film saja. Namun saat ini juga sudah tersedia gamenya. Game tersebut bernama Larva Heroes yang terinspirasi dari sekuel filmnya.
Game satu ini bisa dikatakan sebagai game yang unik serta lucu karena dalam permainannya para pemain berperan sebagai Larva. Pada game satu ini pemain bisa memilih warna larva yang disukai seperti warna kuning, merah dan beberapa larva lainnya.
Cara bermainnya cukup simpel karena Anda hanya perlu melawan para larva yang dililit zombie. Cara melawannya sendiri adalah dengan menendang zombie tersebut. Namun pemain juga dapat menggunakan jurus tertentu yang disediakan pada game tersebut. Super seru dan keren bermain game lucu untuk android ini!
Troll Face Quest Video Memes
Game Troll Face Quest Video Memes termasuk game yang populer. Game satu ini tercatat telah di unduh lebih dari 360.000 pengguna Android.
Keunikan dari game satu ini adalah ketika Anda berhasil memecahkan teka – teki yang ada di dalam game. Jadi Anda yang suka game lucu tapi seru wajib banget download dan mainkan game berjudul Troll Face Quest Video Memes ini.
Die in 100 Ways
Game Die in 100 Ways ini merupakan game lucu namun juga ada rasa takut ketika memainkannya. Dengan demikian para pemain bisa merasa benar – benar di uji adrenalinnya dengan rasa yang senang.
Namun menurut beberapa pemain yang telah memainkannya game Die in 100 Ways ini lebih banyak memperlihatkan kelucuan. Bahkan animasi yang terdapat di dalam game tidak mengandung unsur yang seram.
Hello Cats merupakan game lucu untuk android yang bisa digunakan untuk mengasah otak sekaligus menjadi game yang penuh dengan moodbooster. Pada game satu ini pemain akan diminta untuk membantu kucing dalam melakukan apapun, salah satunya adalah membantu kucing untuk minum air ketika kucing kehausan.
Untuk membantunya, pemain harus menggambar berbagai barang yang bisa digunakan untuk membantu kucing. Kelucuan pada game ini adalah ketika Anda tidak bisa membantu kucing maka ekspresinya akan berubah dan menampilkan ekspresi yang lucu.
Bubbu – My Virtual Pet
Jika Anda ingin memiliki hewan peliharaan virtual maka Anda bisa memainkan game Bubbu – My Virtual Pet. Game satu ini tidak hanya meminta Anda untuk merawat kucing. Namun dalam game satu ini Anda juga akan bermain untuk mengenakan baju ke kucing yang imut tersebut.
Game ini hadir dengan konsep yang super cute. Selain itu di game satu ini juga disediakan berbagai macam mini game yang membuat Anda tidak bosan dalam memainkannya.
Demikianlah ulasan mengenai game lucu untuk Android yang bisa Anda unduh dan mainkan. Pecinta game lucu dan seru wajib banget download dan mainkan game – game keren di atas jangan sampai kelewatan!
Rekomendasi :
CarX Street Download MOD APK Terbaru V1.75.6… Pandawanews - Bagi orang-orang yang ingin mengendarai banyak mobil berbeda dan melakukan beberapa trik yang luar biasa, mereka bisa mencoba untuk menggunakan MOD APK CarX Street versi terbaru. Sebab, CarX…
Spesifikasi dan Review Infinix Hot 10 Play Terbaru 2021 Ini dia Infinix Hot 10 Play. Untuk yang belum tahu, jadi, seri 'Play' di sini maksudnya bukan seri smartphone-gamingnya Infinix ya. Seri 'Play' di sini itu bisa dibilang versi Lite…
Daftar HP Terbaik Gaming 3 Jutaan Wajib Anda Punya Aktivitas bermain game di smartphone atau HP android semakin digemari beberapa tahun belakangan ini. Alhasil pemburu HP terbaik gaming 3 jutaan yang mana ponsel tersebut dibanderol cukup terjangkau namun memiliki…
Download Game Feeding Frenzy Terbaru 2023 Feeding Frenzy adalah game yang menunjukkan bahwa hukum rimba berlaku di mana-mana, termasuk di laut. Kendalikan ikan bernama Andy untuk memakan ikan kecil lainnya sambil menghindari yang lebih besar. Selama…
Game Biliar Android yang Seru dan Tidak Boleh Dilewatkan Anda kini bisa menikmati permainan bola sodok atau biliar langsung melalui perangkat Android. Game biliar Android memang sangat beragam, bahkan jumlahnya cukup banyak. Namun, dari sekian banyak pilihan tersebut, ada…
Cashtree, Pelopor APK Penghasil Uang Pertama di Indonesia Aplikasi penghasil uang - Mau menggunakan smartphone anda untuk menghasilkan uang? Jika anda ingin menghasilkan uang dengan mudah menggunakan smartphone, anda bisa pasang dulu aplikasi Cashtree. Cashtree merupakan salah satu…
5 Game PS5 Terbaik 2025 dari Segi Grafis dan Cerita… Tahun 2025 menjadi periode yang sangat ditunggu-tunggu oleh para penggemar gim, khususnya pemilik PlayStation 5. Sejumlah judul gim yang telah lama dinanti akhirnya akan meluncur ke pasaran. Lantas apa saja…
Game Terbaru 2022 yang Baru Rilis yang Wajib Kamu Coba Pandawanews - Menanti kehadiran game baru yang layak dimainkan tentu menjadi suatu hal yang sangat mendebarkan dan ditunggu – tunggu seorang gamer. Lantas di tahun ini, adakah game terbaru 2022…
Cara Install, Update Dan Solusi Error Game Turbo Di Redmi 9 Game Turbo Redmi 9. MIUI masih menggunakan MIUI 12.0.1 Indonesia. Jika Anda menggunakan versi global, tidak apa-apa juga. Untuk file yang Anda butuhkan, ada 1 file Mi Security V5.5.8. File…
Download Game Onet Untuk PC / Laptop Full Version Gratis Download Game Onet untuk PC/Laptop. Pecinta game di Indonesia pasti sudah tidak asing lagi dengan Onet. Game ini sebenarnya dirilis untuk smartphone pada tahun 2013 oleh Anugrah Redja Kusuma, seorang…
6 Aplikasi Android Penghasil Dollar Tanpa Keluar Rumah Saat ini, peluang untuk mendapatkan penghasilan tambahan semakin terbuka lebar. Salah satu cara yang sedang populer adalah melalui aplikasi Android penghasil dollar. Hanya dengan bermodalkan smartphone dan koneksi internet, siapa…
6 Game PSP yang Bisa Dimainkan di Android Dengan… Game PlayStation Portable (PSP) masih memiliki tempat bagi para penggemar game klasik. Dengan berbagai judul ikonik konsol ini memberikan keseruan dan penuh nostalgia. Kabar baiknya, kini tidak perlu memiliki perangkat…
21 Game Crypto Gratis Penghasil Uang Terbaik 2022 Game Crypto Gratis Penghasil Uang Terbaik 2022. Sedang mencari referensi Game NFT Terpopuler di 2022, Bisa Dapat Crypto Gratis? NFT baru-baru ini semakin populer, terutama di dunia seni, musik, dan game…
5 Game Mirip Free Fire Ini Menyajikan Gameplay yang… Free Fire (FF) merupakan salah satu game survival shooter yang sangat populer di kalangan para gamers. Selain Free Fire, ada beberapa game Android lainnya yang memiliki kesamaan dengan game ini.…
6 Game Mirip Chess Rush, yang Sangat Seru Untuk Dimainkan Jika penggemar Chess Rush, pasti tahu betapa serunya permainan strategi berbasis auto battler ini. Sayangnya, sejak resmi dihentikan, banyak pemain mencari game mirip Chess Rush untuk tetap menikmati pengalaman bertarung…
Cara Memperbaiki Baterai HP Yang Cepat Habis Dengan Mudah Cara Mengatasi Baterai HP Cepat Habis - Ada beberapa penyebab baterai HP cepat habis. Ini mungkin karena iklan yang mengatakan mereka dapat menggunakan daya baterai HP hingga beberapa jam. Namun,…
30 Game Mirip COC Offline Dan Online Terbaik Size MB Kecil Game Mirip COC Offline Terbaik Size MB Kecil. Saya harap Anda sudah mengerti bahwa COC atau Clash of Clans adalah game membangun kerajaan terbaik yang pernah ada. Penggemar game dan…
Game yang Menghasilkan Uang ke DANA, Begini Cara Daftarnya! Game yang menghasilkan uang ke DANA - Maraknya game penghasil uang yang beredar belakangan ini menjadikan banyak orang juga tertarik untuk tahu game yang menghasilkan uang ke DANA apa saja.…
Daftar Laptop Gaming Harga 15 Jutaan Terbaik Pandawanews - Laptop gaming menjadi sebuah varian laptop yang hadir dengan spesifikasi, fitur dan desain yang ditujukan secara khusus untuk gamer. Beberapa laptop gaming harga 15 jutaan juga ada. Seringkali…
Daftar Game Edukasi Anak yang Keren dan Mendidik Daftar Game Edukasi Anak - Tidak selamanya tablet atau smartphone android itu berdampak buruk bagi anak. Jika orang tua mampu mengarahkan, contohnya dengan menggunakan smartphone atau tablet untuk mendownload game…