Masa tumbuh kembang anak adalah periode yang sangat penting untuk diperhatikan oleh setiap orang tua. Pada masa ini, anak-anak mengalami perkembangan fisik, kognitif, dan emosional yang pesat. Namun, tidak semua orang tua memiliki cukup waktu atau untuk memantau. Oleh karena itu beberapa aplikasi pemantau tumbuh kembang anak ini sangat penting untuk dipahami serta dimiliki.
Aplikasi ini digunakan untuk membantu orang tua mencatat, memantau, dan mengevaluasi perkembangan anak secara terstruktur. Pada uraian ini akan dibahas mengenai aplikasi pemantau tumbuh kembang anak. Bagi yang penasaran maka langsung saja simak selengkapnya dibawah ini.
1. PrimaKu
PrimaKu adalah sebuah aplikasi yang dikembangkan oleh Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) dengan tujuan untuk membantu orang tua dalam memantau perkembangan dan kesehatan anak. PrimaKu juga masuk ke dalam aplikasi pemantau tumbuh kembang anak.
Aplikasi ini menyediakan berbagai fitur lengkap, termasuk jadwal vaksinasi yang penting untuk anak, grafik pertumbuhan yang memudahkan orang tua dalam memantau apakah anak tumbuh dengan baik sesuai usianya, serta tahapan perkembangan yang menjelaskan apa saja yang seharusnya dicapai oleh anak pada setiap tahap usianya.
Selain itu, aplikasi ini dilengkapi dengan forum diskusi bagi orang tua untuk berbagi pengalaman dan saling memberikan informasi mengenai berbagai topik terkait pengasuhan anak. Dengan begitu, PrimaKu tidak hanya berfungsi sebagai alat pemantauan, tetapi juga sebagai wadah komunitas yang mendukung orang tua dalam perjalanan mereka merawat anak-anak.
2. Buku Bayi – Perkembangan Bayi
Selanjutnya adalah aplikasi bernama buku bayi. Aplikasi ini sangat banyak digunakan untuk berbagai keperluan di kalangan orang tua. Dalam aplikasi ini, orang tua bisa dengan mudah melacak perubahan fisik dan perkembangan motorik bayi, serta melihat apakah bayi mereka mencapai tonggak-tonggak perkembangan penting pada usia yang sesuai.
Selain itu, aplikasi ini juga memberikan informasi tentang tips perawatan bayi yang bermanfaat, termasuk saran tentang pemberian makan, tidur, dan stimulasi yang diperlukan untuk mendukung perkembangan bayi. Pengguna aplikasi ini memberikan penilaian yang sangat tinggi, menunjukkan betapa efektifnya aplikasi ini dalam membantu orang tua dalam memastikan kesehatan dan perkembangan bayi mereka.
3. Tumbang Balita
Tumbang Balita adalah aplikasi yang relatif baru, namun sudah mendapatkan respons yang sangat positif dari penggunanya. Dengan rating sempurna, aplikasi ini menjadi salah satu pilihan utama bagi orang tua yang ingin memantau perkembangan anak balita mereka.
Fitur unggulan dari aplikasi ini adalah kemampuan untuk memasukkan data antropometri anak, seperti tinggi badan, berat badan, dan lingkar kepala, yang kemudian dapat digunakan untuk memantau apakah perkembangan fisik anak sesuai dengan standar yang berlaku.
Dengan menggunakan aplikasi ini, orang tua dapat dengan mudah mengidentifikasi jika ada masalah dalam perkembangan anak dan segera melakukan langkah-langkah pencegahan atau konsultasi dengan tenaga medis yang lebih berkompeten.
4. Growth Chart, Development, Milestones & Vaccination
Growth Chart, Development, Milestones & Vaccination adalah aplikasi yang menawarkan berbagai informasi penting seputar pertumbuhan dan perkembangan anak. Aplikasi ini digunakan untuk membantu orang tua memantau grafik pertumbuhan anak, yang mencakup tinggi badan, berat badan, dan faktor fisik lainnya, serta mengetahui apakah anak mereka tumbuh dengan baik dan sehat.
Selain itu, aplikasi ini juga memberikan informasi tentang milestone atau tonggak perkembangan yang harus dicapai anak pada setiap tahapan usia mereka, seperti kemampuan berbicara, berjalan, dan keterampilan sosial lainnya.
5. Tentang Anak
Aplikasi ini berguna untuk mendampingi orang tua sepanjang perjalanan dari masa kehamilan hingga setelah kelahiran. Dengan fitur yang mudah dipahami, aplikasi ini menyediakan berbagai alat untuk memantau perkembangan anak secara menyeluruh, membantu orang tua memastikan bahwa setiap tahap tumbuh kembang anak berjalan sesuai dengan yang diharapkan.
6. Aplikasi Karya Dosen UNAIR
Aplikasi pemantau tumbuh kembang anak yang terakhir adalah aplikasi karya dosen unair. Aplikasi ini memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi berbagai kategori, seperti anak dengan aktivitas normal, hiperaktif, autis, hingga down syndrome.
Selain itu, aplikasi ini juga direncanakan untuk dapat terintegrasi dengan layanan kesehatan lokal, guna memberikan dukungan yang lebih terkoordinasi bagi orang tua dan tenaga medis.
Demikianlah penjelasan mengenai beberapa aplikasi pemantau tumbuh kembang anak. Pada penjelasan diatas tadi terdapat enam aplikasi yang bisa digunakan untuk memantau tumbuh kembang anak.
Rekomendasi :
- Noice Apps, Aplikasi Podcast Radio Online Yang Wajib… Belakangan ini sedang sangat ramai aplikasi Noice Apps. Apa itu Noice? Noice Apps merupakan platform konten audio PT mahaka Radio Tbk (MARI). Perusahaan tersebut meluncurkan Noicemaker Studio untuk bisa mengoptimalkan…
- Buruan Ini Cara Cek Penerima Bansos PKH Di… Cekbansos.kemensos.go.id untuk mengetahui cara cek penerima bantuan sosial PKH yang dibayarkan pada Februari 2022. Program Keluarga Harapan (PKH) merupakan bantuan pemerintah kepada keluarga kurang mampu yang tercakup dalam Data Terpadu…
- Wisata Keluarga Semarang Jadi Pilihan Terbaik Untuk… Semarang, ibu kota Jawa Tengah, merupakan destinasi yang ideal untuk wisata keluarga. Kota ini menawarkan berbagai pilihan tempat wisata yang ramah anak, mulai dari wisata edukasi, alam, hingga wahana permainan…
- 6 Aplikasi Simpan Data Online Android Terbaik, Gratis! Aplikasi Simpan Data Online Android - Sebagai pengguna Android, kalian pasti memiliki data-data penting yang disimpan mau pun dibackup pada sebuah penyimpanan. Secara umum biasanya kita melakukan penyimpanan data-data penting…
- 5 Rekomendasi Aplikasi Olahraga Keren di Android Olahraga adalah kegiatan fisik yang menghasilkan keringat ini memang sangatlah penting untuk kita lakukan, walaupun sebagian orang merasa malas untuk melakukannya namun kegiatan olahraga sangat bermanfaat bagi tubuh kita di…
- Melancong ke-7 Tempat Wisata di Johor Bahru Malaysia Johor Bahru merupakan sebuah kota yang terletak di Malaysia, tepatny berada di Malaysia bagian selatan. Bagi wisatawan Singapura, Indonesia, dan Malaysia adalah sebuah tempat wisata yang sering dikunjungi. Tempat ini…
- 17 Jenis Tanaman Hidroponik untuk Kebutuhan Rumah Tangga Pangan (makanan) adalah kebutuhan primer yang pasti kita perlukan setiap hari. Disamping nasi sebagai makanan pokok, kita juga membutuhkan sumber nutrisi berupa sayur dan lauk. Selain bisa diperoleh di pasar,…
- Syarat dan Cara Daftar Penerima Bansos Dari Program… Pada tahun ini, Kementerian Sosial (Kemensos) kembali menyalurkan bantuan langsung tunai (BLT) program keluarga harapan (PKH). Setiap keluarga kurang mampu mendapatkan dari bantuan Rp900 ribu hingga Rp3 juta per tahun.…
- Inilah Aplikasi Penambah Followers Instagram Gratis,… Instagram kini menjadi aplikasi media sosial yang sangat populer, dan banyak orang ingin meningkatkan jumlah pengikut. Meningkatkan jumlah followers bisa menjadi tantangan, terutama bagi mereka yang baru memulai perjalanan di…
- Cara Mencuci dan Merawat Baju Batik agar Awet Model baju batik saat ini semakin trendi dan terlihat fleksibel menyesuaikan dengan zaman dan situasi. Baju batik tidak hanya diandalkan untuk menghadiri acara-acara resmi melainkan, baju batik juga bisa tampil…
- Aplikasi Ramalan Cuaca Terbaik, Solusi Menentukan… Ketika musim hujan datang, perubahan cuaca menjadi sulit diperkirakan. Ada kalanya keluar rumah tanpa perlengkapan seperti payung atau jas hujan, tiba-tiba hujan turun dengan deras. Namun, kini telah tersedia berbagai…
- Panduan Cara Menanam Cabai Agar Cepat Berbuah Lebat Panduan Cara Menanam Cabai - Ada banyak sekali jenis cabai di Indonesia, salah satunya yang sangat digemari masyarakat adalah cabai besar. Indonesia tidak hanya terkenal kaya akan rempah-rempah, tetapi juga makanan…
- Haunted Dorm Download MOD APK V1.1.6 2022 Game… Tidak sedikit dari beberapa orang yang menyukai game dengan genre horor. Bagi Anda yang ingin memainkan game horor yang menarik, Haunted Dorm download MOD APK V1.1.6 2022 game seru bertahan…
- Aplikasi Penghasil Uang Langsung ke Rekening, Untuk… Di era digital seperti sekarang, semakin banyak cara untuk menghasilkan uang hanya dengan menggunakan ponsel. Salah satu metode yang populer adalah dengan memanfaatkan aplikasi penghasil uang yang langsung mengirimkan penghasilan…
- 5 Game Parkiran Mobil, Salah Satu Pilihan yang… Bagi para pecinta game simulasi, game parkiran mobil menjadi salah satu pilihan yang menarik untuk dimainkan. Permainan ini tidak hanya menghibur, tetapi juga menguji keterampilan mengemudi, ketangkasan, serta kesabaran dalam…
- 5 Aplikasi Aksara Jawa yang Dapat Digunakan Untuk Belajar Aplikasi aksara jawa dapat digunakan sebagai sarana memahami huruf tradisional dari suku Jawa. Platform ini tersedia dan bisa diperoleh dengan mudah melalui Google Play Store. Hanacaraka merupakan sebutan lain untuk…
- Ini Dia Cara Mendapatkan Subsidi Kuota Internet… Sebagai salah satu upaya mencegah pandemi Covid-19, pemerintah mengeluarkan kebijakan agar setiap sekolah melaksanakan KBM ( kegiatan belajar mengajar) secara daring. dan sudah terhitung mulai 16 Maret 2020 sekolah menerapkan metode pembelajaran siswa secara daring…
- Review Game Feeding Frenzy Permainan Anak Usia Dini Feeding Frenzy merupakan game yang menarik dan menantang yang dibuat oleh Popcap Games. Ini adalah permainan yang dapat menghibur dan menyenangkan untuk semua orang. Game ini mengikuti seekor ikan yang…
- Cara Mendaftar Bansos Anak Rp 3jt dari Kementerian Sosial Cara mendaftar bansos anak ternyata sangat mudah untuk dilakukan. Dalam prosesnya, pendaftar tidak diharuskan untuk mempersiapkan syarat yang rumit atau mengikuti tahapan registrasi yang panjang. Pihak aparat setempat yang akan…
- Game Biliar Android yang Seru dan Tidak Boleh Dilewatkan Anda kini bisa menikmati permainan bola sodok atau biliar langsung melalui perangkat Android. Game biliar Android memang sangat beragam, bahkan jumlahnya cukup banyak. Namun, dari sekian banyak pilihan tersebut, ada…